Hello sobat blogger kali ini saya akan memberikan tips tentang Cara Membuat Link Open New Tab, karena beberapa postingan saya sebelumnya kelupaan untuk membuat linknya biar ke buka di new tab. Hal ini menyebabkan jika salah satu link di klik, maka blog ini akan tertutup. Oleh karena itu, biar kita bisa membuat link yang terbuka di new tab, berikut codenya :
.
<a href="http://domain.com" target=”_blank”>judul link</a>
Contoh link yg kebuka di new tab seperti ini :
Klik Disini
Contoh link yg tidak kebuka di new tab seperti ini :
Klik Disini
Demikian
Cara Membuat Link Open New Tab.
6 komentar:
Nice info sobat..
mampir==>Raseco
@Zanuar Didik Bintoro
langsung ke tkp gan...
cihuii,,, akhirnya saya nemu juga cara ini.. thanks infonya. baca lagi Cara MEmbuat Rocking and Rolling Menu
yups betul sekali saya juga pake trik ini, folback sukses mas,,
wah iya sob., cara nya bekerja., thanks :D
@Rocking and Rolling Menu, sama2 bro...
@Mas uwah, ok...
@AcerNoval, Sama2 sob..
Tulis Komentar Anda
BLOG INI DOFOLLOW...
Berikanlah sedikit komentar anda, maka anda juga memperoleh keuntungan, tapi jangan NYEPAM...
Jika tidak bisa berkomentar, gunakan "Pop Up Kotak Komentar" di bawah ini....
Klik Disini Untuk Pop Up Kotak Komentar